Penilaian Konsumen mengenai pemasaran melalui Facebook
Abstrak
Facebook belum familiar dipakai untuk e-commerce di Kabupaten Malinau, sebab kebanyakan masyarakat masih mengutamakan jual-beli lewat tatap-muka langsung dengan penjual maupun melalui iklan baris di surat kabar, dan hal ini dapat berakibat di masa yang akan datang tingkat penerimaan masyarakat Malinau menjadi rendah terhadap e-commerce melalui Facebook Market Place, dan pemasar online mengalami kehilangan kesempatan bertransaksi, sehingga masyarakat Malinau dapat menjadi tertinggal jika dibandingkan dengan wilayah lain dalam kegiatan e-commerce melalui Facebook Market Place. Dengan analisis ketercapaian skore mengenai fitur-fitur Facebook, menghasilkan rekomendasi bahwa fitur-fitur di Facebook dapat dikembangkan lagi dengan menambahkan kemudahan-kemudahan yang lain agar menarik perhatian responden sehingga bersedia membuka Facebook minimal 1 jam per hari untuk kegiatan e-commerce.
Hak cipta :
Penulis yang menerbitkan naskahnya di Jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
Hak cipta atas artikel apa pun di Jurnal Bangkit Indonesia oleh LPPM STT Indonesia Tanjung Pinang berlisensi di bawah Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International
Penulis mengetahui bahwa Jurnal Bangkit Indonesia berhak menerbitkan untuk pertama kalinya dengan Lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License / CC BY-SA 4.0
Penulis dapat memasukkan tulisan secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif naskah yang telah diterbitkan di jurnal ini ke dalam versi lain (misalnya dikirim ke tempat penyimpanan institusi penulis, penerbitan dalam buku, dll), dengan mengakui bahwa naskah tersebut telah diterbitkan atau pertama kali di Jurnal Bangkit Indonesia
Lisensi :
Jurnal Bangkit Indonesia diterbitkan berdasarkan ketentuan Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 / CC BY-SA 4.0 Lisensi ini mengizinkan siapa pun untuk menyalin dan mendistribusikan kembali materi ini dalam bentuk atau format apa pun, menyusun, memodifikasi, dan membuat karya turunan dari materi ini untuk tujuan apa pun, termasuk tujuan komersial, selama tujuan tersebut mencantumkan penghargaan kepada Pencipta karya aslinya.