Sistem Informasi Manajemen Persediaan Dan Pendistribusian Barang Hotel Nite & Day Laguna Bintan - Tanjungpinang
Abstrak
Untuk memperlancar jalannya operasional perusahaan, perusahaan perlu bisa dapat memanajemen barang yang ada maka dipelukanlah mengetahui jalan masuk dan keluarnya stok barang. Karena semakin majunya perusahaan tersebut maka, semakin banyak dan sulitnya bagian gudang untuk mendata semua stok yang ada. Maka tentu diperlukan suatu teknologi informasi yang dapat membantu jalannya operasional suatu perusahaan, yang bertujuan untuk menjamin keakuratan data yang tepat dan waktu yang tepat. Sistem Informasi Manajemen Persediaan dan Pendistribusian Barang di Hotel Nite & Day Laguna Bintan - Tanjungpinang adalah suatu sarana yang diharapkan dapat membantu dalam hal pengolahan data barang. Sistem informasi ini dibagun dengan menggunakan metode waterfall. Jenis metode ini terdiri dari 6 tahap yaitu perencanaan, analisis, perancangan, implementasi, pengujian, dan pemeliharaan. Aplikasi ini juga menggunkan aplikasi developer Java Netbeans IDE dan database MySQL untuk membangun sistem informasi manajemen tersebut. Hasil penerapan sistem informasi ini menunjukan bahwa aplikasi ini dapat digunakan dalam membantu pekerjaan bagian gudang dalam mengolah data barang diperusahaan terkait. Sehingga dapat membantu kefektifitas dalam pekerjaannya.
Hak cipta :
Penulis yang menerbitkan naskahnya di Jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
Hak cipta atas artikel apa pun di Jurnal Bangkit Indonesia oleh LPPM STT Indonesia Tanjung Pinang berlisensi di bawah Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International
Penulis mengetahui bahwa Jurnal Bangkit Indonesia berhak menerbitkan untuk pertama kalinya dengan Lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License / CC BY-SA 4.0
Penulis dapat memasukkan tulisan secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif naskah yang telah diterbitkan di jurnal ini ke dalam versi lain (misalnya dikirim ke tempat penyimpanan institusi penulis, penerbitan dalam buku, dll), dengan mengakui bahwa naskah tersebut telah diterbitkan atau pertama kali di Jurnal Bangkit Indonesia
Lisensi :
Jurnal Bangkit Indonesia diterbitkan berdasarkan ketentuan Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 / CC BY-SA 4.0 Lisensi ini mengizinkan siapa pun untuk menyalin dan mendistribusikan kembali materi ini dalam bentuk atau format apa pun, menyusun, memodifikasi, dan membuat karya turunan dari materi ini untuk tujuan apa pun, termasuk tujuan komersial, selama tujuan tersebut mencantumkan penghargaan kepada Pencipta karya aslinya.